Melakukan Jailbreak IPhone 3G versi 2.x.x menggunakan QuickPwn
LIKE
TWEET
SHARE
PIN
SHARE
POST
MAIL
MORE
Posted February 3, 2009 at 11:40pm by iClarified · 1892071 views
Berikut ini adalah instruksi bagaimana melakukan Jailbreak pada iPhone 3G ke iPhone firmware 2.1 - 2.2.1 menggunakan software QuickPwn di Windows.
Bila anda ingin melakukan unlock pada iPhone anda, anda dapat mengikuti cara ini untuk melakukan Jailbreak HANYA JIKA iPhone anda memiliki baseband versi 02.28 atau sebelumnya, DAN anda mengisinya dengan firmware versi 2.2 (BUKAN 2.2.1). Bila anda melakukan Jailbreak pada iPhone lalu mengisinya dengan firmware 2.2.1, software unlock-nya masih belum tersedia saat ini. Untuk melihat versi baseband pada iPhone anda, ikuti petunjuk dalam link dibawah ini: here
Langkah Pertama Buat folder dengan nama Pwnage di desktop anda.
Download file berikut lalu letakkan dalam folder Pwnage yang baru anda buat di desktop. - QuickPwn-225-2.zip
Extract file QuickPwn-225-2.zip dan letakkan isinya dalam Pwnage folder di desktop anda.
Langkah Kedua Hubungkan iPhone anda ke komputer anda dan jalankan iTunes.
Pilih iPhone anda dari daftar peralatan di sebelah kiri. Sekarang tekan terus tombol Shift sambil mengklik tombol Restore. Restore dipilih agar tidak meggunakan terlalu banyak kapasitas iPhone.
Arahkan ke folder Pwnage di desktop anda lalu pilih firmware ipsw yang anda inginkan (2.2.0 bagi yang tidak ingin unlock setelahnya; 2.2.1 bagi yang ingin unlock setelahnya). Klik tombol Open untuk melanjutkan.
Langkah Ketiga Setelah iTunes selesai mengupdate iPhone anda ke firmware yang anda inginkan, jalankan QuickPwn.exe yang terdapat di dalam folder Pwnage di desktop anda.
Langkah Keempat Pastikan iPhone anda terhubung dengan komputer anda lalu klik tombol panah warna biru untuk melanjutkan.
Langkah Kelima Klik tombol Browse untuk mencari file ipsw firmware iPhone anda.
Langkah Keenam Pilih firmware ipsw dari folder Pwnage di desktop anda lalu klik tombol Open.
Langkah Ketujuh QuickPwn akan mencocokkan file ipsw dengan firmware iPhone anda. Klik tombol panah warna biru untuk melanjutkan.
Langkah Kedelapan Kini anda dapat memilih apakah akan meng-install Cydia, Installer, atau Replace Boot Logos. Tentukan pilihan anda lalu klik tombol panah warna biru.
Langkah Kesembilan QuickPwn akan menanyakan apakah iPhone sudah terhubung dengan USB sebelum melanjutkan. Klik tombol panah warna biru untuk melanjutkan.
Langkah Kesepuluh QuickPwn akan membawa iPhone ke dalam mode recovery. Ketika iPhone berada dalam mode recovery anda akan diminta untuk : Menahan Tombol Home selama 5 detik, Menahan Tombol Home and Power selama 10 detik, lalu melepas tombol Power sambil tetap menekan tombol Home button hingga iPhone anda berada dalam mode DFU.
Perhatikan & ikuti langkah selanjutnya.
Langkah Kesebelas
Ketika QuickPwn mendeteksi iPhone anda sudah berada dalam mode DFU, proses jailbreak akan berlangsung.
Langkah Keduabelas
Ketika proses Jailbreak selesai, QuickPwn akan memberitahukannya.
Add Comment
Would you like to be notified when someone replies or adds a new comment?
Yes (All Threads)
Yes (This Thread Only)
No
Notifications
Would you like to be notified when we post a new Apple news article or tutorial?
I got through all the steps, now I'm waiting for my iPhone to reboot and nothing ! It's keeps buzzin like it's going to turn on but it doesn't and itunes doesn't show that my iPhone is connected ! Can somebody post what to do now?
Can I use this method to jailbreak an otb iphone 3g thereby also activating it? Or is there another procedure to follow to activate it first. Kindly help.
everything was ok untill the third step man it came out a pop out when i click to launch quickpwn it says an error had cause the program to stop runing WTF?
BTWW i am running on vista 32bit system help me man
I bought iphone from at&t network,2.1 firmware unlocked with turbosim in india now I did jailbroking using quickpwn(windows user)..now when I inserted my Indian sim card(airtel without 3g service)..it did not work .please help..my iphone is just PAPER WEIGHT now
I get to the QuickPwn step where it says 'wait for your phone to connect in Recovery Mode'... but nothing happens...it wont connect??? Anyone got any ideas? It connects OK through I tunes and I can get this far on the jailbreak. Am I doing anything wrong?
I succesfully jailbreaked my iphone 3g with firmware 2.2.1. and it works great. I had slight problems with ipsw file. After some delay I removed zip extension and I was able to find ipsw file when QuickPwn asked me to browse for 2.2.1 firmware. Go to Start, Control panel, Folder Options, View, Hide extensions for known file type and then rename folder and remove zip extension. I hope this helps. Bye
Currious, I have been using ym Iphone since august 08, if I do this restoral for the jailbreak will it wipe all my contacts and everything? if it does is there anyway to merge the two restores, my original one with the jailbroken version?